search
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
radio_button_unchecked
light_mode dark_mode
Jaringan Internet DPRD Tabanan Diretas
Jumat, 4 Agustus 2017, 10:42 WITA Follow
image

ilustrasi

IKUTI BERITABALI.COM DI

GOOGLE NEWS

BERITABALI.COM, TABANAN.

Beritabali.com, Tabanan. Jaringan internet DPRD Tabanan sejak seminggu ini kena hack. Praktis, seluruh aktivitas yang berhubungan dengan internet di kantor yang beralamat di jalan Gatot Subroto, Kediri, Tabanan itu terganggu. 
 
[pilihan-redaksi]
“Benar mas, sejak seminggu lalu internet di kantor gangguan, mungkin kena hack,” jelas salah satu staff di kantor DPRD Tabanan, Jumat (4/8). 
 
Terganggunya jaringan internet di DPRD Tabanan membuat sejumlah aktivitas seperti membuka web site DPRD Tabanan terputus. Begitu juga ketika BeritaBali.com hendak menggunakan pasilitas wi-fi yang biasanya tidak ada gangguan, langsung macet. 
 
“Katanya sih sudah dalam penanganan, tapi sejauh ini belum bisa digunakan,” pungkas staff DPRD Tabanan lainya yang enggan namanya di-online-kan. [nod/wrt]

Reporter: -



Simak berita terkini dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Ikuti saluran Beritabali.com di WhatsApp Channel untuk informasi terbaru seputar Bali.
Ikuti kami