Bangunan Bale Warga Abiansemal Terbakar, Kerugian Diperkirakan Rp100 Juta
Minggu, 2 Juni 2019,
14:00 WITA
Follow
IKUTI BERITABALI.COM DI
GOOGLE NEWS
BERITABALI.COM, BADUNG.
Beritabali.com, Badung. Musibah kebakaran menimpa warga banjar Puseh Desa Angantaka, Abiansemal, Kabupaten Badung pada Minggu (2/6) pukul 08.00 Wita.
[pilihan-redaksi]
Berdasarkan laporan BPBD Badung, disebutkan diduga akibat obat nyamuk yang terbakar, 1 unit bangunan bale bandung dengan luas 8x5 meter yang dimiliki Sukadana (63) hangus. Diperkirakan jumlah kerugian diderita korban kurang lebih Rp100 juta.
Berdasarkan laporan BPBD Badung, disebutkan diduga akibat obat nyamuk yang terbakar, 1 unit bangunan bale bandung dengan luas 8x5 meter yang dimiliki Sukadana (63) hangus. Diperkirakan jumlah kerugian diderita korban kurang lebih Rp100 juta.
Dalam penanganan kejadian, Damkar Badung mengirim 2 unit armada ditambah 2 TRC PB BPBD Badung dibantu masyarakat setempat. (bbn/rls/rob)
Berita Badung Terbaru
Reporter: bbn/gus